Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Contoh Aplikasi Pemrograman Pascal Bagian 2


Kucing Tekno - Pascal merupakan salah satu pemrograman desktop yang sering digunakan untuk membuat aplikasi transaksi dengan user interface yang sederhana. Pemrograman ini bisa dianggap ringan karena tanpa menggunakan desain yang kompleks seperti aplikasi pada umumnya.

Akan ada dua contoh membuat aplikasi yaitu aplikasi kamar kos dan program bilangan ke N.


CONTOH ARRAY 1


Program kamar_kost;
Uses winCrt;

Const
 nama : Array[1..4] of string=('Roni','galih','Roy','Fajar');
Var
 i:integer;
   
Begin
  For i:= 1 to 4 Do
  Writeln('Nama penghuni kamar kost no ',i ,' = ',nama[i]);
     
End.





CONROH ARRAY 2


Program bilangan_ke_n;
Uses winCrt;

var
 bil : Array[1..5] of integer;

 i:integer;
   
Begin
  clrscr;

  For i:= 1 to 5 Do
  begin
  Write('bilangan ke ',i,' = ');readln(bil[i]);
  end;

 
  For i:= 1 to 5 Do
  begin

  write('---------------------------> ');

  Writeln('nilai array ke- ',i,' nilainya = ',bil[i]);
  end;

              
End.

Posting Komentar untuk "Contoh Aplikasi Pemrograman Pascal Bagian 2"